Babinsa Koramil 01/Pc. Soal Kawal Pendistribusian Benih Padi

    Babinsa Koramil 01/Pc. Soal Kawal Pendistribusian Benih Padi

    Pessel, - - - Babinsa Koramil 01/Pancung Soal Kodim 0311/Pessel. Serda Agus Mayardi lakukan pengawasan dalam pendistribusian  benih padi, pupuk dan obat pengendalian hama tanaman kepada masyarakat di nagari tiga sungai inderapura, pada Rabu ( 4/1/2023 ).


    Kegiatan yang dihadiri oleh wali nagari yang berlangsung di nagari tiga sungai inderapura beserta jajaranya, Bamus nagari, serta masyarakat penerima bantuan sebanyak 90 kepala keluarga. 

    Disela kegiatanya Serda Agus Mayardi mengatakan sebagai wujud nyata peran babinsa yang selalu berpartisipasi dalam menjaga setiap kegiatan agar bejalan lancar di wilayah binaanya. 

    " Sebagai babinsa tentu memiliki tanggung jawab dalam menjaga kelancaran kegiatan yang ada diwilayah binaanya, "ungkapnya".

    Selain itu, ia juga menegaskan agar masyarakat yang menerima bantuan dapat memamfaatkan bantuan ini dengan baik sehingga dapat bermamfaat bagi keluarga.

    " Kami ajak kepada seluruh masyarakat yang menerima bantuan ini agar memamfaatkan bantuan ini dengan sebaik-baiknya sehingga dapat menambah penghasilan keluarga, " ajaknya".

    (Pendim 0311/Pessel)

    Hori Ekino

    Hori Ekino

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0311/Pessel Hadiri Hari Amal Bhkati...

    Artikel Berikutnya

    Sembari Komsos, Babinsa Koramil 03/IV Jurai...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri sebagai Lembaga Publik Informatif
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi